Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Browse by
Recent Submissions
-
PENGARUH BIMBINGAN ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS III SDN 4 PALANGKA KOTA PALANGKA RAYA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2025)Bimbingan merupakan semua aktivitas yang dilakukan oleh orang tua dalam rangka memberikan bantuan untuk anaknya. Karena itu, sebagai orang tua harus senantiasa memberikan bimbingan yang lebih secara berkelanjutan untuk ... -
PENGARUH PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS V PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI SDN 9 PALANGKA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2025)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan Kurikulum Merdeka Belajar terhadap prestasi belajar peserta didik kelas V pada mata pelajaran Matematika di SDN 9 Palangka. Jenis penelitian yang digunakan ... -
ANALISIS KESULITAN MEMBACA PERMULAAN PADA PESERTA DIDIK KELAS III SDN 1 LANGKAI KOTA PALANGKA RAYA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2025)Skripsi ini mengkaji tentang Analisis Kesulitan Membaca Permulaan Pada Peserta didik kelas III SDN 1 Langkai Palangka Raya. Kesulitan membaca permulaan merujuk pada kondisi dimana seorang anak kesulitan mengenali huruf, ... -
HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (ABK) DI SDN 4 MENTENG PALANGKA RAYA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2025)Pendidikan inklusif telah menjadi pendekatan penting dalam memastikan semua siswa, termasuk anak berkebutuhan khusus (ABK), mendapatkan akses pendidikan yang setara. Dalam konteks ini, peran guru sebagai penyedia dukungan ... -
EFEKTIVITAS METODE PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS V SDN 4 MENTENG PALANGKA RAYA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2025)Penanaman nilai-nilai Pancasila di sekolah dasar merupakan fondasi penting dalam membentuk karakter peserta didik yang berintegritas, toleran, dan cinta tanah air. Namun, realitas di lapangan, khususnya di SDN 4 Menteng ... -
IMPLEMENTASI METODE PEMBELAJARAN MANDIRI DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V DI SD NEGERI 3 PALANGKA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2024)Pembelajaran mandiri adalah ketika siswa aktif dalam mengidentifikasi apa yang perlu di pelajari dan memiliki kendali dalam menemukan serta mengatur jawaban mereka sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi ... -
PENERAPAN METODE PERMAINAN MENYUSUN KATA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PESERTA DIDIK KELAS IV SDN 1 MENTENG PALANGKA RAYA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2024)Skripsi ini dilatar belakangi dengan minimnya literasi di Indonesia, dari 70 Negara Indonesia menduduki posisi ke-63 dalam literasi menurut Survey Program For International Students Assessment (PISA) yang dirilis oleh ... -
STRATEGI GURU KELAS DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS V DI SDN 1 DERAWA KECAMATAN BATU AMPAR KABUPATEN SERUYAN
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2024)Penelitian ini mengkaji strategi guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa kelas V di SDN 1 Derawa Kecamatan Batu Ampar Kabupaten Seruyan. Pendekatan yang digunakan adalah kualitatif dengan data empiris yang dikumpulkan ... -
PENERAPAN METODE QUANTUM READING DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN TUMBANG KARUEI KABUPATEN KATINGAN
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2024)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji apakah dengan penerapan metode Quantum Reading dapat meningkatkan minat baca dan hasil belajar siswa kelas IV SDN Tumbang Karuei Kabupaten Katingan. Permasalahan yang terjadi ... -
UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA MELALUI PROBLEM BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS III SDN 4 MENTENG PALANGKA RAYA
(INSTITUT AGAMA HINDU NEGERI TAMPUNG PENYANG PALANGKA RAYA, 2024)Penelitian ini menggunakan jenis Penelitian Tindakan Kelas(PTK). Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas III SDN 4 Menteng Palangka Raya, yang terdiri dari 32 orang siswa.Penelitian tindakan kelas ini terdiri dari 2 ...